Last seen: 9 months ago
Penulis pemula yang ingin menuangkan semua kata-kata yang menari indah di pikiran, untuk menjadi kalimat yang bermanfaat dan menggugah imajinasi pembacanya. Dan menuntunku untuk menjadikan sebuah buku "kala Jingga Pada Senja." sebuah cerita petualangan remaja tuk menemukan jatidirinya.